Cararesep.com – Trik Jitu Investasi Properti Untuk Pemula – Investasi properti bagi generasi milenial merupakan keputusan finansial terbesar dalam hidup.
Karena, ketika kalian membeli rumah lewat KPR, setidaknya kalian perlu mengalokasikan dana setiap bulannya untuk membayar angsuran rumah tersebut.
Pastinya kalian tidak mau jika rumah yang telah kalian beli melalui program KPR mengalami gagal bayar yang nantinya bisa menyebabkan rumahmu disita.
Karena pada dasarnya, pemeblian sebuah properti tidak boleh asal-asalan atau tergesa-gesa, terutama jika kalian berencana menggunakannya sebagai aset investasi.
Banyak hal yang perlu kalian pertimbangkan sebelum membeli sebuah properti, berikut di bawah ini trik jitu investasi properti bagi pemula :
Lokasi Properti
Lokasi menjadi salah satu pertimbangan awal saat ingin membeli sebuah rumah. Umumnya, kalian bisa membeli rumah yang dekat dengan kantor.
Mengapa demikian, jika lokasi terlalu jauh, hal ini bisa membuat biaya transportasi dari rumah ke kantor semakin besar.
Baca Juga :
- Jenis Usaha Yang Populer Di Tanah air
- Jenis Sistem Hidroponik yang Digunakan Secara Konvensional
- Nama FF Keren Viral Tiktok No Pasaran
Selain itu, bagi kalian yang sudah berkeluarga tidak ada salahnya memilih lokasi rumah yang nyaman untuk anak-anak kalian kelak.
Harga Pasaran
Mengetahui harga pasaran rumah yang ingin dibeli bisa kalian lakukan melalui pencarian online atau bertanya kepada saudara maupun teman.
Dana Yang Kamu Miliki
Setelah mengetahui lokasi mana yang ingin dipilih, kalian bisa mencari harga rumah yang sesuai dengan budget.
Dalam menyesuaikan harga murah dengan budget, maka kalian perlu mempertimbangkan biaya-baya seperti :
- Biaya tanda jadi
- Uang Muka
- Besaran angsuran setiap bulannya
Kepastian Hukum Saat Perjanjian Jual-Beli
Kalian perlu memastikan surat pembelian tanah dan status tanah yang dikembangkan oleh pihak developer. Hal ini menyangkut status kepemilikan secara hukum dan legalitasnya.
Cerdas Memilih KPR Agar Tidak Mencekik
KPR merupakan sebuah program cicilan yang bisa membuat banyak orang bisa memiliki rumah dengan mudah untuk saat ini.
Namun, sebelum mengajukan KPR, kalian perlu memperhatikan dan mempersiapkan dokumen-dokumen apa saja yang dibutuhkan.
Yang pastinya untuk syarat pengajuan KPR tersebut, selain itu kalian juga perlu mencari tahu berapa besaran angsuran per bulannya selama jangka waktu kredit.
Siapkan Dana Tambahan
Dana tambahan biasanya diperuntukkan untuk mengurus legalitas dari pembelian rumah yang meliputi :
- Biaya untuk bank
- Biaya asuransi
- Biaya notaris
- Biaya pajak
Akhir Kata
Demikian ulasan yang dapat admin sampaikan mengenai Trik Jitu Investasi Properti Untuk Pemula, semoga dengan adanya artikel ini bisa bermanfaat untuk kalian semua.