Cararesep.com – Buah zuriat mungkin masih terdengar asing bagi sebagian orang. Namun, kabarnya buah ini banyak di cari karena di percaya bisa meningkatkan kesuburan.
Buah zuriat merupakan buah yang berasal dari kawasan Afrika Utara dan banyak tumbuh di Mesir, Arab Saudi dan Yaman. Buah ini memiliki rasa dan aroma yang khas, seperti roti jahe atau sedikit mirip dengan gula merah.
BACA JUGA:
- Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy S22+
- Benarkah Ada Manfaat Menelan Sperma? Berikut Adalah 3 Manfaatnya
- Viral Wallpaper Layar Kunci Spongebob
Di tanah air, buah ini juga di kenal sebagai buah keturunan karena banyak di gunakan sebagai terapi kesuburan oleh pasangan suami-istri yang sedang berjuang untuk mendapatkan keturunan.
Buah yang berbentuk seperti kelapa ini biasanya di olah menjadi minuman tradisional dengan cara di rebus daging buahnya. Air rebusan inilah yang dianggap bermandaat untuk kesehatan.
Selain di rebus, buah zuriat juga banyak di jual di toko-toko herbal dalam bentuk suplemen, baik berupa bubuk atau kemasan dalam bentuk kapsul.
Manfaat Buah Zuriat
Berkat kandungan nutrisinya yang melimpah, buah zuriat di yakini memilikimanfaat yang baik untuk kesehatan. Berikut ini merupakan beberapa manfaat yang bisa di dapatkan dari buah zuriat:
1. Menjaga kesehatan jantung dan pembuluh darah
Buah zuriat terbukti bisa menurunkan kadar lemak dalam darah. Manfaat ini sangat bangus untuk penderita hiperlipidemia, yang kadar kolestroljahat dan trigliseridanya tinggi.
Karena bisa menurunkan lemak, buah zuriat juga di yakini baik untuk penderita penyakit jantung dan pembuluh darah seperti aterosklerosis dan jantung koroner.
2. Mencegah diabetes dan komplikasinya
Buah zuriat di yakini bisa menstabilkan kadar gula darah dan mencegah diabetes. Tidak hanya itu saja, buah ini juga di yakini bisa mencegah komplikasi yang di sebabkan oleh diabetes, seperti nefropati diabetik, yakni penyakit ginjal yang di sebabkan oleh kontrol gula darah yang kurang baik pada diabetes tipe 1 dan 2.
3. Manfaat lainnya
Selain kedua manfaat di atas, buah zuriat yang di duga bermanfaat untuk menjaga kesehatan hati dan ginjal, mencegah hipertensi dan anemia, serta mengatasi hematuria (kencing berdarah).
Namun, harus di ingat, berbagai klaim manfaat buah zuriat di atas masih berdasarkan penelitian berskala kecil dan belum di lakukan pada manusia.